Apa Yang Dimaksud Dengan Transparansi

Apa yang dimaksud dengan transparansi
Transparansi adalah prinsip yang menjamin akses atau kebebasan bagi setiap orang untuk memperoleh informasi tentang penyelenggaraan pemerintahan, yakni informasi tentang kebijakan, proses pembuatan dan pelaksanaannya, serta hasil-hasil yang dicapai (Loina Lalolo Krina P, 2003).
Apa yang dimaksud dengan transparansi brainly?
Transparansi adalah keterbukaan atas semua tindakan dan kebijakan yang diambil oleh pemerintah.
Apa yang dimaksud dengan akuntabilitas dan transparansi?
Transparansi yaitu bersifat terbuka sehingga bisa diakses oleh semua orang yang membutuhkan. Akuntabilitas bermakna dimana setiap proses dan hasil pelayanan publik harus dapat dipertanggungjawabkan kepada publik sedangkan partisipatif berarti suatu pelayanan publik hanya akan maksimal apabila ada partisipasi publik.
Apa tujuan transparansi?
Tujuan dari transparansi adalah membangun rasa saling percaya antara pemerintah dengan publik di mana pemerintah harus memberikan informasi akurat bagi publik yang membutuhkan.
Apa itu transparansi dalam pelayanan publik?
Transparansi dalam pelayanan publik menunjukkan penyelenggaraan pelayanan bersifat terbuka sehingga masyarakat dapat mengetahui proses pelayanan tersebut secara mudah dan jelas.
Apa itu transparansi dalam korupsi?
Salah satu prinsip anti korupsi adalah transparansi. Transparansi identik dengan keterbukaan dan kejujuran. Kejujuran dan keterbukaan menciptakan pribadi yang berintegritas, yang dapat dipercaya. Transparansi diperlukan bahkan dalam hal pelayanan kepada masyarakat.
Apa yang dimaksud dengan akuntabilitas brainly?
Akuntabilitas berasal dari kata serapan "accountability" yaitu suatu keadaan yang dapat dipertanggungjawabkan oleh seseorang atas tindakan/pekerjaan yg dilakukannya.
Apa saja indikator transparansi?
Adapun beberapa Indikator transparansi menurut Kristianten (2006:73) yakni: Kesediaan dan aksesibilitas dokumen, Kejelasan dan kelengkapan informasi, Keterbukaan proses, dan Kerangka regulasi yang menjamin transparansi.
Apa hubungan antara akuntabilitas dan transparansi?
2. Berdasarkan hasil analisis dengan menggunakan path analysis, maka Akuntabilitas berhubungan positif dengan Transparansi. Artinya, semakin meningkat akuntabilitas maka akan diikuti dengan semakin meningkatnya transparansi, demikianpun sebaliknya.
Apa yang dimaksud dengan transparansi keuangan?
Widyaningsih (2010) mengatakan bahwa transparansi pelaporan keuangan adalah sebuah perilaku yang memberikan keterbukaan kepada seluruh pihak pihak yang berkepentingan, seperti masyarakat, pemegang saham, pengusaha, pemerintah dan seluruh pihak yang berkepentingan.
Mengapa akuntabilitas dan transparansi itu penting?
Dengan akuntabilitas dan transparansi publik diharapkan dapat meningkatkan rasa tanggung jawab pejabat publik kepada rakyat. selain itu rakyat juga dapat berperan aktif dalam upaya pencegahan dan pemberantasan tindak pidana korupsi.
Mengapa sistem pemerintahan harus dilaksanakan secara transparansi?
Pada prinsipnya tujuan transparansi dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah dilakukan bertujuan untuk: 1) mewujudkan pertanggungjawaban pemerintah dalam melakukan tata kelola pemerintahan kepada masyarakat; 2) upaya meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap kemampuan pemerintah dalam melakukan manajemen tata
Apa kegunaan transparansi dan akuntabilitas dalam pelayanan publik?
Akuntabilitas dan Transparansi adalah mempertanggung jawabkan pengelolaan sumber daya serta pelaksanaan kebijakan yang dipercayakan kepada entitas pelaporan dalam mencapai tujuan yang telah ditetapkan secara periodik serta adanya suatu hal yang tidak ada maksud tersembunyi memberikan informasi yang terbuka serta jujur
Kenapa harus ada akuntabilitas?
Nilai akuntabilitas sangat penting diadopsi dalam penyelenggaraan pelayanan publik. Hal ini didasarkan pada argumen bahwa eksistensi atau keberadaan sebuah negara, tergantung pada masyarakatnya. Oleh sebab itu, sudah menjadi kewajiban bagi negara untuk memberikan pelayanan dengan baik dan bertanggung jawab.
Apa yang dimaksud prinsip akuntabilitas?
Hasil penelitian menunjukkan bahwa prinsip akuntabilitas merupakan suatu kondisi dimana penyelenggaraan pemerintahan dapat dipertanggungjawabkan di hadapan publik secara administatif maupun secara politik. Baik dari segi pengambilan kebijakan, pelaksanaan hingga pelaporan dari sebuah kebijakan.
Mengapa transparansi adalah dasar bagi penerapan etika bisnis?
Dengan transparansi, semua hal menjadi lebih mudah untuk diungkapkan dan dianalisa secara lebih mendalam, sehingga praktik bisnis yang tidak efisien dapat dicegah. Transparansi juga akan mendorong peningkatan rasa percaya antara pemangku kepentingan, termasuk membangun lingkungan kerja yang lebih profesional.
Apa yang dimaksud dengan akuntabilitas dan berikan contohnya?
Akuntabilitas adalah sistem yang menjamin penggunaan sumber daya secara konsisten berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Menunjukkan tingkat pencapaian tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan. Akuntabilitas berorientasi pada visi, misi, hasil, dan manfaat yang diperoleh organisasi.
Mengapa pemerintah harus jujur dan transparan dalam memanfaatkan anggaran?
Pentingnya transparansi dalam kegiatan pemanfaatan anggaran dimaksudkan agar anggaran dapat digunakan secara efisien sesuai dengan kebutuhan. Selain itu, transparansi juga sebagai bentuk tanggung jawab dari pemerintah kepada masyarakat.
Apa contoh dari akuntabilitas?
Misalnya, Anda adalam seorang pebisnis yang dalam kesehariannya, memiliki tanggung jawab penuh atas, pikiran, perbuatan, cara kerja, serta setiap keputusan yang dibuat di tempat kerja. Ketika bekerja, Anda selalu bersikap transparan terhadap semua karyawan karena tentu itu adalah salah satu ciri akuntabilitas.
Langkah menuju akuntabilitas?
Cara Menciptakan Budaya Akuntabilitas di Perusahaan Anda
- Contoh sikap akuntabilitas.
- Menentukan hasil dan harapan (sebelum ada kejadian merugikan) ...
- 3. Berkomitmen penuh. ...
- 4. Terbuka dalam mendapatkan feedback dan memecahkan masalah tanpa mencari kesalahan. ...
- Mempekerjakan karyawan yang memiliki akuntabilitas.










Post a Comment for "Apa Yang Dimaksud Dengan Transparansi"